Agar bisa 'dinikmati', saya tampilkan juga foto terkini (1 Januari 2011), sebagai pembanding.
Foto Gereja Bethel di Mester Jatinegara hampir 100 tahun yang lalu dan dibawahnya foto Gereja saat ini, 1 Januari 2011. bangunannya masih mirip, lingkungannya yang berbeda jauh, diantaranya ada shelter bushway di depan gereja.
Foto berikut adalah Jembatan Kereta Api di Mester, Jatinegara, dilihat kearah Matraman. Bandingkan dengan jembatan tersebut pada masa kini, hampir seabad yang lalu, panjang jembatan sudah disesuaikan dengan jalan dibawahnya. Jalannya sudah dibagi menjadi dua bahkan ada bushway. Beda banget.
Sengaja saya memotret obyeknya, pada 1 Januari 2011, dimana jalanan relatif sepi.
Pada hari biasa maka obyek dan lingkungan yang ingin ditampilkan penuh dengan kedaraan dan orang lalulalang sehingga gambar yang kita inginkan sulit didapat.
i.gr. 02.00
i.gr. 02.00
Post a Comment